Cara Termudah Download Langsung Video di YouTube

Cara termudah download langsung video Youtube 3

Cara paling mudah men-download video langsung di Youtube tanpa aplikasi kini saya hadirkan di auramirza.com. Anda mungkin mungkin sudah tahu berbagai cara untuk men-download video YouTube di internet. Beberapa di antaranya menggunakan aplikasi atau software seperti YouTube Downloader, IDM dan banyak lainnya. Ada juga beberapa dari web penyedia download youtube ( misalnya : keepvid.com ) meminta Anda untuk menyalin alamat link video Youtube yang ingin di download dan kemudian di-paste-kan di situs mereka. Dengan cara ini, Anda harus ingat alamat untuk men-download video YouTube di lain waktu. Di bawah ini adalah yang paling mudah, metode terpendek dan menghemat waktu untuk men-download video YouTube.

Cara Termudah Download Langsung Video Youtube

Dengan metode ini, Anda hanya perlu mengubah url dari video YouTube yang ingin Anda download.

Berikut adalah langkah-langkah untuk men-download video YouTube:

  1. Di Yotube, buka video yang ingin Anda DownloadCara termudah download langsung video Youtube 1
  2. Anda akan melihat url dari video di address bar di bagian atas. Di sini Anda perlu memodifikasi url video Anda. Anda hanya perlu memasukkan “ss” di url. Misalkan jika url video adalah :  www.youtube.com/watch?v=UFatVn1hP3o”,  maka Anda harus mengubahnya menjadi: www.ssyoutube.com/watch?v=UFatVn1hP3o”
  3. Selanjutnya tampilan video Youtube Anda akan berubah mengarah pada link download menjadi seperti di bawah ini, Anda bisa memiih kualitas video atau audio yang anda inginkan.Cara termudah download langsung video Youtube 2
  4. Selesai

 

Semoga bermanfaat..

4 Comments

Leave a Reply